March 2016 -->

Wifi Id Seamles : Akses wifi every where bagi Pelanggan IndiHome

Wifi Id Seamles, Layanan akses Wifi dimana aja Pelanggan Indihome


Wifi Id Seamless

@wifi id Seamlless adalah layanan dari Indihome untuk para pelanggannya, dengan @wifi id Seamless pelanggan Telkom Indihome dapat dengan mudah terkoneksi jaringan internet bebas dimana saja di seluruh Indonesia, Dengan harga yang sangat murah, hanya 10.000 rupiah/ bulan * pelanggan Indihome fiber mendapatkan akses internet melalui jaringan @wifi id. 

Jaringan @wifi id sendiri sudah tersebar di berbagai fasilitas umum, seperti Mall, Kampus, Sekolah, Perkantoran, bahkan hingga tempat ibadah sudah tersedia di kota-kota seluruh Indonesia. Jadi jika Anda termasuk yang mobilitasnya tinggi, apalagi penggunaan gadget yang mewajiblan terkoneksi Internet sudah tidak perlu khawatir lagi dengan jaringan Internet yang lelet.

Keuntungan Berlangganan @wifi Id Seamles
Manfaatkan jika anda sudah berlangganan Indihome, dengan melakukan registrasi @wifi Id Seamless. keuntungan yang di dapat jika anda berlangganan @wifi Id Seamless:

Keuntungan memiliki wifi.id Seamless :

  1. Seamless atau Autoconnect
    Koneksi yang memudahkan Anda terhubung secara otomatis di area @wifi.id (tidak perlu menginput username dan password berulang-ulang cukup sekali saja selama berlangganan).
  2. Tidak terbatas (unlimited)
  3. Cara bayar praktis 
  4. Tagihan sudah termasuk dalam rekening tagihan bulanan IndiHome Anda.
  5. Multi device
    Satu username dan password dapat digunakan untuk 5 (lima) device yang berbeda (Android, Iphone, Ipad, Notebook dan lain-lain)

Cara Daftar @Wifi Id Seamles

Pertama 
Anda cukup mengakses https://my.telkom.co.id/registrasi-seamless.php 

cara daftar wifi id seamless
Halaman registrasi @wifi id seamless

Anda akan diminta bebera informasi mengenai data berlangganan Indihome, sebagai tambahan registrasi sebaiknya melalui jaringan internet Indihome anda.

Kedua
Password dan Username akan dikirim melalui SMS dan Email sesuai dengan yang anda daftarkan di poin pertama.

Ketiga
Di jaringan @wifi.id, pilih IndiHome dan lakukan Registrasi Autoconnect menggunakan username & password tersebut.

Keempat

User dan password Anda sudah siap digunakan untuk layanan wifi.id Seamless.

User password ini bisa digunakan untuk meregistrasi sampai dengan 5 (lima) Gadget yang Anda miliki, hingga sangat tepat untuk Anda yang membutuhkan mobilitas tinggi.


Di Postingan Selanjutnya adalah Lokasi @wifi Id yang tersebar di Bandung.


Aplikasi My Indihome Dapat di Unduh Melalui Play Store

Aplikasi My Indihome Dapat di Unduh Melalui Play Store Gratis

Telkom Miliki 47,769 juta Pengguna Broadband di 2015, Triple Play adalah bundling layanan kecepatan akses internet hingga 100 Mbps, konten UseeTV yang sudah didukung gambar High Definition (HD), dan  gratis telepon dalam menit tertentu untuk jangkauan lokal atau interlokal. Merek dagang untuk layanan ini adalah IndiHome.  

aplikasi my indihome
Aplikasi My Indihome
 
Meningkatkan Pelayanan Triple Play Indihome kini menghadirkan Aplikasi My Indihome yang dapat di Download melalui toko aplikasi Google Play Store secara Gratis,  Aplikasi yang memudahkan para pelanggannya mulai dari pengecekan ketersediaan jaringan fiber optic, registrasi indihome, serta order tractking.

Dengan adanya menu Order tracking calon pelanggan indihome fiber akan dimudahkan dalam proses registrasi dan juga memberikan kepastian layanan aktivasi layanan indihome di rumah pelanggan.  Melalui menu ini, pelanggan juga dapat memilih waktu yang sesuai untuk proses instalasi IndiHome di rumah, dan terus memantau progress aktivasi. Ada lagi yang menjadi layanan tambahan dari aplikasi My Indihome adalah menu "Bantuan Laayanan", dari menu ini pelanggan bisa menjadi sarana alternatif penyampaian keluhan dan permintaan informasi terkait layanan Telkom, selain banyak media yang selama ini telah tersedia seperti @TelkomCare di social media baik Twitter maupun Facebook, Call Center 147 atau Plasa Telkom. Menu “Cek Tagihan” juga tersedia bagi pelanggan untuk mengecek jumlah tagihan terkait layanan Telkom. Info point reward bagi pelanggan IndiHome juga akan tersedia di My IndiHome. Point reward yang terkumpul bisa digunakan pelanggan untuk menikmati berbagai manfaat, misalnya untuk masuk ke airport lounge, voucher belanja dan lain-lain.

Indihome Movie Card Gimmic Untuk Pelanggan Baru Fiber Indihome

Indihome Movie Card Gratiss dari Telkom untuk pelanggan baru, Nikmati nonton film box office gratis.


JAKARTA  – PT  Telekomunikasi Indonesia, Tbk   (Telkom) Pelanggan Indihome Fiber kini dimanjakan dengan kehadiran Indihome Movie Card (IMC) PT.Telkom Indonesia,Tbk menjalin kerjasama dengan jaringan Cinema 21 dan XXI, dengan Indihome Movie Card ini nantinya pelanggan Indihome fiber dapat menikmati Film-film Box office yang di putar di Bioskop jaringan Cinema 21/XXI secara gratis. 

Program seperti ini diharapkan akan mampu mengakrabkan antara Telkom dan para pelanggannya, yang kini telah mencapai 47,769 juta. adalah sebagai wujud apresiasi telkom terhadap pelanggannya sehingga mempunyai nilai tambah di setiap produk-produk Telkom. Kabar Baiknya program seperti ini berlaku hingga akhir Tahun 2016

indihome movie card

Dengan tagline “Lebih Seru Lebih Hemat” pelanggan akan dimanjakan dengan fasilitas nonton Gratis di Cinema 21 / XXI melalui IndiHome Movie Card. Untuk memperoleh 1 (satu) IndiHome Movie Card, pelanggan cukup berlangganan IndiHome melalui website indihome.co.id, telepon ke 147 atau datang ke Plasa Telkom kemudian melakukan registrasi IndiHome Movie Card via email ke promo@telkom.co.id.

Bagi setiap pelanggan yang melakukan transaksi berlangganan IndiHome melalui channel tersebut akan mendapatkan IndiHome Movie Card senilai Rp 150 ribu. Selain program IndiHome Movie Card yang berlaku di Jaringan Cinema 21 dan XXI  terpilih di seluruh Indonesia, IndiHome juga melakukan join promo untuk Film-film Box Office, antara lain: Batman vs Superman, Captain America 3 : Civil War, Angry Birds Movie, Finding Dory, Star Trek dan Roque One : A Star Wars Story.

Anda Mau berlangganan Indihome Fast respon Call :
PASANG CEPAT INDIHOME

Interaktive Tv Kabel indihome adalah UseeTV

Interactive Cable TV dari Indihome

TV Kabel dari Indihome tidak seperti TV Kabel biasa, dengan kemampuan interaktif karena mampu mentransfer data secara dua arah (IPTV). indihome menghadirkan lebih dari 120 channel dengan kualitas HD (High Definition) dan menawarkan fitur-fitur terbaik seperti TV on Demand (TVoD), Time Shift TV (TSTV) dan Network Personal Video Recording (NPVR). 

UseeTV Cable merupakan layanan Interactive TV pertama di Indonesia. Layanan TV berbayar (Pay TV) yang memberikan pengalaman baru. Anda tidak hanya menonton TV, tapi juga dapat memegang kendali seakan Anda sutradaranya. Selain memberikan tayangan yang berkualitas, UseeTV Cable juga memberikan berbagai macam fitur yang tidak ada di penyedia layanan kabel lainnya, seperti Pause & Rewind TV, Video on Demand, Video Recorder dan lainnya. Lebih asyiknya lagi, Anda bebas memilih channel premium pilihan. Usee TV, layanan TV Kabel yang seru dan lengkap!


Lengkapi keseruan TV Anda dengan menambahkan paket-paket Add On Interactive TV dari Usee TV. Nonton film-film Box Office hingga sport, jadi lebih puas dan berkualitas.Ayo, pilih paket di bawah dan rasakan serunya nonton film dan acara favorit!

useetv tv interactive


Fitur Interaktif  UseeTV
Berikut ini adalah fitur-fitur/fasilitas yang ada di IPTV beserta penggunannya :
  • Channel premium  sebagai chanel-chanel luar dan favorite yang bisa dinkmati oleh siapapun
  • Video on demand sebagai perantara agar kita bisa menyaksikan film yang pernah ditayangkan di bioskop yang menjadi film box office.
  • Music on demand sebagai fitur yang digunakan untuk mendengarkan music yang sedang hits saat ini
  • Karoke on demand sebagai firtur yang dapat melakukan karaoke langsung dirumah tanpa harus pergi ketempat hiburan
  • Games On Demand sebagai fitur yang menyediakan berbagai games yang menghibur
  • Web Browsing sebagai fitur yang dapat melakukan browsing secara nyaman tanpa harus membuka gadget, laptop, hp
Anda Mau berlangganan Indihome Fast respon Call :
PASANG CEPAT INDIHOME

Jaringan Fiber Indihome Internet Super Cepat

Infrastruktur jaringan paling handal saat ini terutama untuk penghantar data adalah Fiber Optik, dengan Fiber optik Kecepatan transfer data mampu hingga Giga Byte per detik sangat jauh meninggalkan teknologi yang masih mengusung Kabel Coaxial dan Tembaga .Fiber optik lebih tahan dalam kondisi cuaca apapun seperti serangan petir dan gangguan elektormagnet dibandingkan kabel coax atau copper. Sehingga komputer anda menjadi lebih aman

indihome bandung


Indihome Telkom adalah Layanan Bertajuk Triple Play yaitu Internet berkecepatan tinggi, Telephon dan IPTV( UseeTV) Layanan internet berkecepatan tinggi dari Indihome menggunakan FIBER optik dari Telkom Indonesia yang memiliki keunggulan LEBIH CEPAT, LEBIH STABIL, LEBIH HANDAL & LEBIH CANGGIH, Telkom menyediakan Kecepatan hingga 100Mbps.

Jaringan baru yang didukung oleh teknologi GPON yang berbasis pada infrastruktur FTTH ini akan memberikan manfaat besar yang kompetitif kepada Para Pelanggannya Dengan memberdayakan bandwidth yang lebih tinggi, pelanggan bisa memperoleh konten multimedia yang lebih interaktif dan beragam sehingga meningkatkan pengalaman berinternet . Indihome Bandung menawarkan juga layanan lainnya seperti Interactive Cable TV (sudah termasuk paket internet broadband) dengan pilihan 130+ Channel berkualitas HD dan fasilitas TV on Demand, Time Shift TV, dan Network Personal Video Recording.

Anda Mau berlangganan Indihome Fast respon Call :
PASANG CEPAT INDIHOME

Cara Cek Pemakaian Indihome

Beginilah Cara Cek Pemakaian Indihome Telkom

Semenjak diterapkannya FUP(Fair Usage Policy) Indihome Banyak Pelanggan yang bertanya Cara Cek Pemakaian Indihome, Telkom telah jauh hari menyiapkan tool untuk memonitor pemakaian internet pelanggan, tool tersebut berguna untuk memudahkan pelanggan indihome memonitor seberpa banyak pemakaian internet Indihomenya. 

Cara Cek Pemakaian Indihome Cek Melalui Website

Untuk mengakses tool tersebut pelanggan indihome cukup mengakses ke website resmi indihome yaitu www.indihome.co.id  caranya masuk ke menu Usage Info di website tersebut. Pelanggan akan diminta informasi terkait data pelanggan indihome diantaranya nomer indihome, nama, alamat sebagai langkah verifikasi. 

Tampilan pada menu "usage Info" www.indihome.co.id

Cek Melalui SMS

Untuk pengecekan usage info melalui SMS, cukup mudah yaitu pengguna Telkom IndiHome hanya perlu mengetikan ISP<spasi>IH<spas>Kode Area + No.Telepon Rumah. Contohnya : ISP IH 02199999999. Selanjutnya langsung dikirim ke 98108.

Cara ini bisa dibilang sangat praktis karena hanya tinggal SMS dan menerima hasilnya. Namun untuk layanan ini pengguna Telkom IndiHome dikenakan tarif 350 Rupiah per SMS.
Informasi volume pemakaian akses Internet yang ditampilkan adalah periode pemakaian pada bulan berjalan, mulai dari tanggal 1 sampai dengan tanggal posisi pengecekan. Tetapi tentu saja volume pemakaian tersebut tidak termasuk volume pemakaian data dari penggunaan UseeTV. FUP hanya diberlakukan untuk layanan Internet sehingga penggunaan UseeTV dibebaskan dari FUP,  Informasi tersebut juga ditampilkan untuk pelanggan IndiHome dengan kecepatan 10 Mbps atau lebih, karena IndiHome dengan kecepatan kurang dari 10 Mbps tidak dikenakan FUP. Tambahan Informasi Menonton  Video di Youtube juga bebas dari FUP.

Nonton Video di Youtube Bebas FUP dari Indihome

Nonton Video Youtube Bebas FUP

youtube indihome
Youtube

Setelah di tetapkanya FUP (Fair Usage Policy), Layanan IndiHome Fiber Telkom terus memantau agar kebijakan yang di ambil sesuai dengan di rencanakan, yaitu memberikan layanan optimal bagi semua pelangganya, Sebagai langkah tersebut kini nonton streaming video dari Youtube tidak termasuk hitungan Usage, berarti Anda tidak perlu khawatir lagi penurunan kecepatan internet karena batas FUP disebabkan sering streaming video youtube. 
Sebenarnya bukan hanya Youtube saja yang bebas hitungan Usage, termasuk UseeTV juga tidak masuk hitungan usage. Kedepanya Telkom terus Memperbaiki layanannya dengan Menambah konten yang menarik namun hemat quota data, ini bertujuan agar traffict internet ke dalam negeri meningkat dan sebaliknya diharapkan bisa menghemat Bandwidh traffict ke luar negeri.

Berdasarkan Pengamatan traffict Internet Pelanggan Indihome Fiber, jumlah pemakaian Hampir 99% pelanggan tidak berdampak kebijakan FUP IndiHome. Telkom menerapkan FUP 300 GB untuk pelanggan 10Mbps, ini sangat tinggi jika dibandungkan dengan Negara tetangga Malaysia dengan layanan paket yang sama mereka menetapkan FUP 90GB. 
Tidak perlu ada kekhawatiran jika pelanggan dalam pemakaian wajar tidak melakukan resell atau meretailkan kembali paket internetnya, bahkan pelanggan Indihome dapat lebih nyaman menggunakan akses internetnya karena dilindungi dari penggunaan yang tidak wajar yanng berpotensi mengakibatkan gangguan yang biasa disebut abusive.


Jika Anda telah berlangganan paket Indihome, cara pengecekan jumlah pemakaian paket data pun sangat mudah, anda hanya perlu mengunjungi website www.indihome.co.id  disana ada pilihan Usage Info Anda akan dibawa ke halaman web yang meminta informasi mengenai data pelanggan Indihome, seperti nama dan nomer pelanggan.

Tampilan Halaman Usage Info